Tukar Link Automatis Dengan LinkBox

Anda tentunya sudah mendengar dan mungkin sudah melakukan yang namanya Tukar Link

Tukar link adalah proses bertukar link, untuk alamat website atau blog anda dengan orang website/blog lain  yang memiliki thema / topic sejenis ataupun yang berbeda.

Tujuannya adalah supaya Blog anda mendapatkan peringkat yang lebih baik di search engine, dan juga  Pagerank yang semakin tinggi. Daaaaan…. tentu kunjungan yang lebih banyak dengan tujuan utama adalah menambah penghasilan kita di bisnis online. 🙂

Namun tukar link yang kita kenal saat ini adalah dengan cara manual, yakni kita pasang link blog orang lain, kemudian mengontak admin blog yang ingin kita ajak tukar link.. hmmm… agak merepotkan dan butuh liku-liku yang membosankan jg ya… 🙂

Nah…sekarang jamannya serba automatis… sampai-sampai tukar link aja udah bisa auotomatis..

Dia adalah Link Box , Link box adalah widget untuk di pakai di blog ataupun website yang digunakan untuk input link tanpa masuk ke control panel admin yang punya blog.   Dengan widget ini, pemilik blog  tidak perlu lagi susah payah menambahkan link, cukup pemilik link saja yang ingin menambahkan sendiri link-nya pada widget ini.

Widget ini juga bisa diatur supaya hanya menerima link yang memiliki backlink ke blog/website tersebut.

Pemilik widget  LinkBox ini juga dapat menghapus link pada widget-nya dengan log in ke akun widget tersebut. Selain itu, pemilik widget juga dapat mengurutkan link sesuai abjad, atau sesuai keinginan pemilik widget ini. 🙂

Bila ingin memasang widget ini di blog Anda, silahkan langsung saja menuju ke  TKP , 🙂 klik di http://firmankasim.co.cc/linkbox , silahkan register, kemudian ikuti petunjuk-petunjuk yang sudah ada, tapi.. kalau Anda ingin menitipkan link Anda di blog saya, Monggo submit sendiri di LinkBlox warna biru di sidebar paling kanan..

tapi jangan nitip link yang aneh-aneh yah bos.. 🙂

30 replies
  1. buyung
    buyung says:

    Wah, bagus nih artikelnya sangat membantu sekali. Lain kali jangan lupa untuk mengunjungi http://www.direktori-iklan.com dan http://www.referensi-iklan.com ya!!! Di sana Anda dapat memasang iklan atau mempromosikan website Anda secara GRATIS dan dapat pula meningkatkan traffic website Anda secara singkat !!!Tersedia juga berbagai ebook dan software premium untuk didownload secara FREE juga.Nah, jangan lupa beri komentarnya ya ! dan tukar/pasang linknya juga. Salam Sukses Selalu !!!

    Reply

Leave a Reply

Want to join the discussion?
Feel free to contribute!

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *