Apakah Tujuan Anda Berbisnis Online ?
Menetapkan suatu tujuan dalam sebuah misi adalah hal yang mutlak ada, seperti halnya dengan apa sebenarnya tujuan utama Anda berbisnis online..?
Karena dari tujuan itulah kita bisa memotivasi diri kita sendiri disaat sedang lesu darah. Dan tujuan itulah yang akan mencambuk anda disaat dihampiri oleh rasa malas…
Kalau Anda di tanya, apa sebenarnya tujuan Anda berbisnis online? saya yakin mayoritas orang adalah untuk bisa mendapatkan uang dari internet.. Benar?
Tapi di samping mendapat uang, sebetulnya ada tujuan lain yang perlu Anda ketahui.
1. Mendapatkan Penghasilan.
Seperti di atas, inilah yang menjadi tujuan utama sebagian besar pebisnis online. Saat awal memulainya Anda Read more →