Ambil Hikmahnya saja
Dalam kehidupan kita sehari-hari pasti ada sesuatu hal dibalik musibah atau kejadian yang tidak menyenangkan. Dan itu sebelumnya tidak diketahui oleh manusia, Hanya Tuhanlah yang tau.
kita baru menyadari setelah musibah itu selesai.. Oh iya ya.. ternyata begini, ternyata ada hikmahnya, ternyata aku bisa lebih bla bla bla.. dsb
Hari minggu tgl 8 Nopember 2009 kemarin, saya menghadiri suatu Success Seminar dan Tabligh Akbar, di DBL arena Read more →