Beberapa Fakta Bisnis Online

Impian adalah bensin yang menyalakan kendaraan kita di
Internet.
Kita sadari atau tidak, semua hasil karya yang telah kita
capai saat ini,adalah berawal dari mimpi atau angan-angan.

Sudahkah anda menuliskan impian Anda dengan jelas?

Jika segalanya mungkin, apa yang ingin Anda inginkan?

Berikut beberapa fakta yang membuat saya takjub mengenai internet.
Simak yah, ini akan membantu Anda memutuskan apakah
akan meletakkan masa depannya di bisnis online
atau mungkin cukup puas dengan bisnis offline saja.

1. Pengguna Internet tahun 2012 di dunia akan mencapai 2
milyar orang.

Bayangkan, seberapa besar dan bagus potensinya?

Tahun 2008 ini di Indonesia saja penggunanya: 35 juta orang.
Dan dalam beberapa tahun kedepan akan menjadi 80 – 100 juta
orang. Bayangkan! 🙂

Sudah cukup banyak perusahaan-perusahaan yang sudah
meng-onlinekan situsnya, dan melakukan transaksi via internet.
Tidak cuma perusahaan sih… para caleg kita juga mulai
marak yang kampanye via internet..hehe..

2. Internet telah mencetak BANYAK milyuner muda, bahkan
dibawah usia 40 tahun hanya dalam waktu beberapa tahun saja.

Hem… bukan di luar negeri saja loh, tetapi di Indonesia,
sudah cukup banyak yang sukses dari internet dan menjadikan
internet sebagai tumpuan hidup.

3. Internet bukan hanya masalah uang, namun juga lifestyle.

Uangnya banyak banget, namun gaya hidupnya lah yang paling
menarik bagi saya.

Bisa berkumpul bersama keluarga kapan saja, jalan-jalan kemana saja,
kapan saja, terus berkembang secara pribadi, bisnis berjalan
tanpa ada kita disana.. (walaupun saat kita tertidurpun bisnis tetap
berjalan. dan masih sangat banyak deh…. 🙂

4. Produk yang paling laris di Internet adalah informasi.

Artinya, siapa saja, yang punya pengalaman, ilmu, keahlian
tertentu, dan mau terus BELAJAR dapat membangun bisnis yang
besar dan menguntungkan di Internet!

Camkan beberapa FAKTA diatas yah…

Masa depan sangat CERAH ada di hadapan kita! Hanya jika kita
ambil keputusan dan take ACTION!

ingat,,keputusan yang kita ambil sekarang, akan menentukan
masa depan kita kelak..

salam sukses.

9 replies
  1. Joko Susilo
    Joko Susilo says:

    Internet akan menjadi kekuatan utama di masa mendatang. Lendra Andrian, pemilik blog ini, termasuk yang siap menjadi bagian dari kekuatan di masa depan itu.
    Salam ACTION!

    Reply
  2. Lendra Andrian
    Lendra Andrian says:

    Amieen… Terima kasih pak joko atas singgahnya di gubug saya.. hehe..

    benar sekali, sesuai dengan zamannya, zaman teknologi, internet merupakan suatu hal yang luar biasa akibat kemajuan zaman.

    Reply
  3. Teuku Farhan
    Teuku Farhan says:

    Sepakat, saya melihat sendiri perubahan drastis yang terjadi di kota saya banda aceh, pengguna internet semakin ramai dan warnet semakin bertebaran. tapi bung lendra, lebih baik lagi kalau anda mencantumkan sumber data yang tersebut diatas. trims

    Salam OPTIMIS!

    Reply
  4. Forlin
    Forlin says:

    Hi, wow nice post. I’m new in blogging, it’s great because I’m seeing new ideas from you. I hope to see more of your post. Thanks.

    Reply

Leave a Reply

Want to join the discussion?
Feel free to contribute!

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *